Mutasi..! 130 Pejabat Eselon II, III dan IV Pemkab Rejang Lebong Bergeser

PEWARTA :  ZULFI MAIDI

RABU 27 MARET 2019

PORTAL REJANG LEBONG – Pemerintah Kabupaten Rejang lebong (RL) kembali gelar mutasi merombak posisi sejumlah pejabat dari tingkat eselon II eselon III dan eselon IV. Dari ratusan penjabat yang menduduki jabatan baru tersebut, 12 orang diantaranya merupakan pejabat eselon IIb terdiri dari 8 Kepala Dinas, 2 Asisten dan 2 orang staff ahli.

Pelantikan dan pengambilan sumpah dilaksanakan di ruang pola Pemkab Rejang Lebong, Rabu (27/3/2019) dipimpin  oleh Wakil Bupati (Wabup) Rejang Lebong, H. Iqbal Bastari.

“Bagi pejabat yang baru dilantik supaya dapat secepatnya menyesuaikan diri di lingkungan kerjanya masing-masing dan segera laksanakan serah terima jabatan. Jaga kedisiplinan, ketaatan dan bekerjalah dengan baik,” kata wabup dalam penyampaiannya.

Berikut daftar mutasi sesuai dengan lampiran Keputusan Bupati RL, Nomor 180.201.III tahun 2019 tanggal 26 maret 2019

Eselon II.b
1. Tarsius Samuji, S.Pd, Jabatan Baru : Asisten Administrasi Perekonomian dan pembangunan

2. Ir Afni Sardi, Jabatan Baru : Asisten Administrasi Umum Sekretariat Daerah

3. Drs. Noprianto, Jabatan Baru : Kepala Dinas pendidikan dan Kebudayaan

4. Khirdes Lapendo Pasju, SSTP, M.Si, Jabatan Baru : Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga

5. Zulkarnain SE, Jabatan Baru : Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PMPTSP)

6. Dra. Upik Zamratulaini, M.Si, Jabatan Baru : Kepala Dinas Pariwisata

7. Drs. Darmansyah, Jabatan Baru : Kepala Dinas Lingkungan Hidup

8. Benny Irawan, SE, MM, Jabatan Baru : Kepala Dinas Perdagangan Koperasi UKM dan Perindustrian

9. Gunawan Firmansyah, S.Sos, M.Si, Jabatan Baru : Kepala Dinas Perhubungan

10. Ir Amran, Jabatan Baru : Kepala Dinas Ketahanan Pangan

11. Drs H. edi Ansori, Jabatan Baru : Staf Ahli Bidang Pemerintahan Hukum dan Politik

12. Henny Kurniaty, SE, MM, Jabatan Baru : Staf Ahli Bidang Perekonomian Pembangunan dan Keuangan

Eselon III.a

13. Debi Jonson, SKM, MM, Jabatan Baru : Camat Sindang Beliti Ilir

14. Abdul Rozak, SE, Jabatan Baru : Kabag Administrasi Umum

15. Ibndu Mas’ud, S.Sos, MM, Jabatan Baru : Kabag Administrasi Kesra

16. Bambang Budiono, Jabatan Baru : Kabag Administrasi Pembangunan

17. Soni Noprizal, Jabatan Baru : kabag Administrasi Keuangan

18. Akhmad Syamsir, ST, Jabatan Baru : Kabag Penganggaran dan pengawasan pada Sekretariat DPRD

19. H. Sunar Priyadi, SH, MM, Jabatan Baru : Sekretaris Inspektorat

20. Moh. Aat Syafaat, S.Pi, Jabatan Baru : Sekretaris Dinas ketahanan pangan

21. Suherman, SP, M.Si, Jabatan Baru : Sekretaris Dinas Lingkungan Hidup

22. Mukhdi, SE, Jabatan Baru : Sekretaris Dinas Perhubungan

23. Solahudin, SP, Jabatan Baru : Sekretaris Dinas Pertanian dan Perikanan

24. Helvin elkadarido, SE, Jabatan Baru : Sekretaris Dinas Perdagangan Koperasi UKM dan Perindustrian

25. Sutrisni, SP, Jabatan Baru : Sekretaris Dinas PUPRPKP

26. Jakaria, SH, Jabatan Baru : Sekretaris Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah

27. Istianti Ida Laksana, S.Si, Jabatan Baru : Kabag Administrasi Kesekretariatan pada Sekretariat DPRD

28. Zulkarnain, SH, Jabatan Baru : Sekretaris BPKD

29. Mohammad Andhy Afriyanto, Jabatan Baru : Sekretaris BKPSDM

30. Harlan Tony, SH, Jabatan Baru : Sekretaris Satpol PP

Eselon III.b

31. H. Hamka, S.Sos, Jabatan Baru : Kabid Pencegahan dan pengendalian Penyakit pada Dinas Kesehatan

32. Dwi Prasetiyo, SKM, Jabatan Baru : Kabid Sumber Daya Kesehatan pada Dinas Kesehatan

33. Marizal Zukirman, S.Sos, Jabatan Baru : Kabid Pembinaan dan Penempatan Tenaga Kerja dan Pelatihan Produktifitas pada Disnakertran

34. Sudarmidah, Jabatan Baru : Kabid Distribusi dan Cadangan Pangan pada Dinas Ketahanan Pangan

35. Lenni Kurniati, S.Hut, Jabatan Baru : Kabid Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan Hidup pada DLH

36. Sarwono, SP, Jabatan Baru : kabid Pengelolaan Sampah Limbah dan Bahan Berbahaya, Beracun dan Peningkatan kapasitas pada DLH

37. Saprizal, S.Sos, Jabatan Baru : Kabid. Angkutan dan Sarana pada Dinas Perhubungan

38. Aryanto, SP, Jabatan Baru : Kabid Perikanan pada Dinas Pertanian dan Perikanan

39. Hendrayani, S.Pt, Jabatan Baru : Kabid Peternakan dan Kesehatan Hewan pada Dinas Pertanian dan Perikanan

40. M Yusuf, SP, Jabatan Baru : Kabid Perkebunan pada Dinas Pertanian dan Perikanan

41. Nashrufi Mufti, SE, Jabatan Baru : Kabid Destinasi dan Industri pariwisata pada Dinas Pariwisata

42. Emir Pashah, SH, Jabatan Baru : Kabid Pendaftaran dan Pendataan pada BPKD

43. Masdalena, SE, MM, Jabatan Baru : Kabid Informasi, Pengaduan, Dokumentasi Data, Pengendalaian dan Pengawasan pada Dinas PMPTSP

44. Lusfita Martharina, SH, Jabatan Baru : Kabid Koperasi dan UKM pada Dinas Perdagangan, Koperasi, UKM dan Perindustrian

45. Hendry Octavia, SH, Jabatan Baru : Kabid pengendalian Operasi Kebakaran pada Dinas Pemadam kebakaran

46. Budi Afrian, ST, Jabatan Baru : Kabid Fisik Sarana Prasarana dan Tata Ruang pada Bappeda

47. Rompy Ermayanti, SE, M.Si, Jabatan Baru : Kabid Mutasi, Kepangkatan dan Kesejahteraan Pegawai pada BKPSDM

48. Drs. Ansori, Jabatan Baru : Sekretaris BPBD

49. Andi Purwanto, SKM, Jabatan Baru : Kabid Pencegahan dan Kesiapsiagaan pada BPBD

50. Mustafa Lufi, S.Sos, Jabatan Baru : kabid Kedaruratan dan Logistik pada BPBD

51. isman, SE, Jabatan Baru : Kabid Ketertiban Umum dan KetentramanMasyarakat pada Satpol PP

52. Fauzi, SH, Jabatan Baru : Sekretaris Camat Binduriang

53. Ajikeri, SH, Jabatan Baru : Sekretaris Camat Sindang Beliti Ulu

54. Sukaesih, SH, MH, Jabatan Baru : Sekretaris Camat PUT

55. Faisol elkodri, SH, Jabatan Baru : Sekretaris Camat Kota Padang

56. Sukrial, B.Sc, Jabatan Baru : Sekretaris Kantor camat Curup

57. Suhadi, ST, Jabatan Baru : Kabid Rehabilitasi dan Rekonstruksi pada BPBD

58. Ahyar, ST, Jabatan Baru : Kabid Bina Marga pada Dinas PUPRPKP

59. Don Afrisal, S.Sos, Jabatan Baru : Kabid Sumbar Daya Aparatur dan Perlindungan Masyarakat pada Satpol PP

60. Maharona, S.Ag, Jabatan Baru : Sekretaris Camat Sindang Kelingi

61. Pelly Anggraini, SE, Jabatan Baru : Kabid Perindustrian pada Dinas Perdagangan Koperasi UKM dan Perindustrian

62. Muhammad Yunus, SH, Jabatan Baru : Sekretaris Camat Curup Selatan

Selanjutnya 43 orang pejabat Eselon IV.a kemudian 5 orang eselon IV.b serta 8 orang pelaksana di berbagai OPD dan Kantor Camat.

banner 728x90

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *