Rangkaian Kegiatan dan Upacara HUT RI Ke-73 Kecamatan Air Dikit Khidmat

SUKSES : Rangkaian kegiatan dan upacara HUT RI Ke-73 Kecamatan air Dikit sukses. Tampak Camat dan Kades se kecamatan saat berpose bersama

PEWARTA : DIA

SABTU 18 AGUSTUS 2018

PORTAL MUKOMUKO – Rangkaian kegiatan dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) Ke-73 di wilayah Kecamatan Air Dikit berjalan khidmat dan sukses. Kegiatan dari awal terdiri dari serangkaian perlombaan tingkat sekolah, anak-anak dan umum, pawai pembangunan serta rangkaian upacara yang digelar di Lapangan Desa Dusun Baru V Koto. Camat Air Dikit bertindak sebagai inspoektur upacara. Dan Komandan Upacara merupakan anggota Polsek Kota Mukomuko, Pospol Kecamatan air Dikit. Upacara dihadiri pegawai kecamatan, perangkat desa, pelajar SD, SMP dan SMA, tokoh pemuda dan tokoh  masyarakat. Selain itu, juga hadir anggota Panwascam Kecamatan Air Dikit.

Berikut Rangkaian Kegiatannya:

Komandan Upacara memimpin barisan
Camat air Dikit, Iskameri selaku Inspektur Upacara
Pawai pembangunan yang diikuti siswa dan masyarakat
Siswa sangat antusias mengikuti kegiatan pawai
Poto bersama tokoh masyarakat dan pemuda, Ketua TPP PKK Kecamatan air Dikit serta anggota
Poto bersama kades dan perangkat Desa Dusun Baru V Koto
Poto bersama anggota Panwascam air Dikit
Penyerahan piala dan piagam oleh Camat Air Dikit

 

banner 728x90

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *