Acara yang dipimpin oleh Kapolres BU, AKBP Ariefaldi SH SIK MM bersama Bupati BU Ir Mian, Wabup Arie Septia Adinata SE dan segenap jajarannya, juga Dandim 0423, Kajari, segenap FKPD, OPD dan unsur terkait lainnya dilaksanakan di MP Ratu Samban, Gunung Agung Arga Makmur.
Selain tabur bunga, dalam mengenang jasa para pahlawan yang telah mendahului juga dilakukan doa serentak. Semoga jasa-jasa para pendahulu dapat menjadi motivasi dan cita-citanya diteruskan oleh anak bangsa dari generasi ke generasi.
” Semoga para pahlawan yang telah mendahului kita diberikan tempat sebaik-baiknya disisi Tuhan Yang Kuasa,” tutur Bupati Mian, di sela-sela acara, Jumat (10/11).
ADV
Editor : Uj